Tag: Non ASN
SINGARAJA, NusaBali - Pemerintah Kabupaten Buleleng berencana mengajukan pengangkatan tenaga non ASN di lingkup Pemkab Buleleng Tahun 2024 menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).
SINGARAJA, NusaBali - Ribuan pegawai Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Buleleng baik itu Aparatur Sipil Negara (ASN) maupun non ASN mengelu-elukan Penjabat (Pj) Bupati Ketut Lihadnyana. Ini berkaitan dengan kepastian pengangkatan non ASN menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) serta pencairan Tunjangan Hari Raya (THR) Idul Fitri dan gaji ke 13 ASN yang di dalam komponennya terdapat Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) sebesar 100 persen.
SEMARAPURA, NusaBali - Sebanyak 128 formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Kabupaten Klungkung tidak terisi.
AMLAPURA, NusaBali - Pemkab Karangasem melalui Badan Kepegawaian Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Karangasem mulai menghitung anggaran untuk gaji 1.069 tenaga non ASN tahun 2024. Sesuai Surat Edaran Menpan RB Nomor B/1527/M.SM.01.00/2023, agar pemerintah daerah mengalokasikan pembiayaan tenaga non ASN.
SINGARAJA, NusaBali - Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Kominfosanti) Kabupaten Buleleng mengembangkan Aplikasi Sistem Informasi Absensi Non ASN (SiNona) untuk memfasilitasi daftar hadir Non ASN di lingkup Pemkab Buleleng.
Alokasi khusus disediakan bagi para non ASN, baik honorer maupun tenaga kontrak daerah (TKD) internal Pemkab Jembrana.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 23 Dec 2024 Denpasar Dikepung Belasan Bencana Alam
-
Denpasar 23 Dec 2024 Bapenda Denpasar: Tak Ada Kenaikan PKB
-
-
Tabanan 22 Dec 2024 Tanah Longsor Hantam Perumahan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.